Latihan Soal

1.       Sebuah potongan memiliki konstanta pegas sebesar 300 N/m dan panjang pegasnya 50 cm, dipotong menjadi 2 bagian yang sama. Jika potongan pegas tersebut ditarik dengan gaya 60 N, maka berapakah perubahan panjang pegas yang terjadi jika disusun secara paralel?

2.    Arsya memiliki sebatang logam besi dengan panjang 1 m dan luas permukaan 1 cm2. Kemudian, Andi menarik logam besi tersebut menggunakan mesin dengan gaya sebesar 5.000 N. Jika panjang akhir logam besi tersebut adalah 1,2 m, berapakah modulus elastisitas logam besi tersebut?

3.      Batang serba sama (homogen) panjang L, ketika ditarik dengan gaya F bertambah panjang sebesar ∆L. Agar pertambahan panjang menjadi 4 ∆L maka besar gaya tariknya adalah …

4.      Sebuah Pegas ditarik dengan gaya 100N hingga bertambah panjang 5cm. energy potensial pegas tersebut adalah … Joule

5.       Untuk meregangkan sebuah pegas sejauh 5 cm diperlukan gaya sebesar 20 N. Energi potensial pegas ketika meregang sejauh 10 cm adalah…


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Tegangan, Regangan dan Modulus Young